Program ini menitikberatkan pada penguasaan teknologi informasi, coding, animasi, desain grafis, dll. Sistem pembelajaran di program ICT diselenggarakan dengan cara digital class. Pembelajaran dilaksanakan dengan menggunakan laptop untuk semua mata pelajaran.
Adapun kegiatan penunjangnya meliputi:
Sekolah islam yang mengimplementasikan kurikulum Cambridge dan keteknologian pertama di Boyolali.